1. Jurnal[kembali]
2. Alat dan Bahan[kembali]
1. Gerbang logika XOR 2 input
2. Gerbang logika AND 3 input
3. Gerbang logika OR 2 input
4. Switch
5. Resistor
6. LED
7. VCC
8. Ground
3. Rangkaian Simulasi[kembali]
4. Prinsip Kerja Rangkaian[kembali]
Rangkaian diatas terdapat sebuah vcc, 2 buah ground, 4 saklar SPDT, gerbang AND 3 input, gerbang OR 2 input, gerbang XOR, satu resistor dan output akhir berupa LED. Prinsip kerjanya sama dengan gerbang logika. Jika saklar tehubung ke vcc maka outputnya akan 1 dan jika terhubung ke ground maka output dari saklar akan 0. Gerbang logika AND akan berlogika 1 jika seluruh inputnya bernilai 1. Gerbang OR outputnya akan berlogika 1 jika salah satu nilai inputnya berlogika 1, jika seluruh inputnya berlogika 1 maka outputnya akan bernilai 0. Untuk gerbang XOR akan bernilai 1 jika salah satu inputnya berlogika 1. Dan jika kedua inputnya berlogika 1, maka outputnya akan bernilai 0.
Pada rangkaian diatas, jika saklar terhubung ke VCC maka outputnya akan 1. Output dan saklar akan dihubungkan ke gerbang AND kaki 3 dan gerbang XOR. Sesuai dengan tabel kebenaran, jika semua input ke AND itu berlogika 1, maka outputnya bernilai 1, dan untuk XOR jika input nya seluruhnya berlogika 1 maka outputnya bernilai 0, Lalu output dari gerbang AND dan XOR tadi (bernilai 1 dan 0) diinputkan ke gerbang logika OR. Pada tabel kebenaran OR, jika inputnya berlogika 1 dan 0, maka outputnya yaitu 1. Output dari OR yang bernilai 1 diteruskan ke LED yang sebelumnya arusnya dihambat oleh resistor agar tidak terlalu besar, lalu lampunya akan hidup karena hasil akhirnya pada gerbang OR yaitu 1.
Pada percobaan ini terdapat lebih kurang 16 hasil. Bisa output akhirnya itu 1 dan bisa juga 0, tergantung inputan awalnya pada saklar yang 4 buah.
5. Video Simulasi[kembali]
6. Analisa[kembali]
Jelaskan bagaimana mendapatkan H1 dan H2 menggunakan aljabar boolean dan peta karnaugh!
Jawab:
Bentuk dari penyerhanaan aljabar boolean dan peta karnaugh adalah:
Rumus untuk menentukan H:
H = B↓D + AC'D
Saklar SPDT yang dua diatas itu adalah B dan D, itu terhubung ke input gerbang XOR. Dan A C' dan D terhubung ke input gerbang AND. Output dari kedua gerbang ini akan diinputkan ke gerbang OR dan akan mendapatkan hasil akhir dngan output berupa LED. Pada percobaan ini, H itu didapatkan dengan melakukan percobaan menggunakan gerbang logika AND, OR, dan AND.
Untuk membuktikannya, kita coba dengan tabel no 4 dengan inputnya A=1, B=1, C=0, D=0. Cara mendapatkan H1 dan H2 yaitu:
H1 = B↓D + AC'D
= 1↓0 + 110 (karna C', maka nilai C berkebalikan)
= 1 + 0 (Output dari gerbang XOR dan AND)
= 1 (Output gerbang OR)
H2 = B↓D + AB'C
= 1↓0 + 100 (karna B', maka nilai B berkebalikan)
= 1 + 0 (Output dari gerbang XOR dan AND)
= 1 (Output gerbang OR)
H1 = H2 = Hpers = 1
Hasil akhir yang didapatkan yaitu H=1. Ini sesuai dengan percobaan yang dilakukan pada rangkaian yang telah dibuat.
7. Link Download[kembali]
Download file rangkaian disini
Downlaod video rangkaian disini
Download HTML disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar